Senin, 06 Juni 2011

Installasi dan Konfigurasi Mail

1. Install paket MAIL Server
# apt-get install postfix squirrelmail courier-imap courier-pop
2. Apabila muncul di layar seperti ini Pilih dan klik yes


3. Apabila muncul di layar seperti ini Pilih dan klik ok
4. Pilih Internet Site kemudian ok
5. apabila namanya dua kali hapus salah satu kemudian tambahkan mail bias juga tidak ditambahkan, kemudian pilih ok
6. Untuk Konfigurasi mail:
# cd /etc/postfix
# vim main.cf
Ikutilah seperti gambar dibawah
7. setelah berada dalam main.cf editlah seperti gambar 2
Myhostname = “nahdyah.nahdyah.org” edit menjadi mail.nahdyah.org
Dibawah myhostname tambahkan mydomain = nahdyah.org
Tambahkan di mynetworks = 20.30.40.0/28 di depannya 127.0.0.0/8
Tambahkan (#) didepan mailbox_command
Tambahkan home_mailbox = Maildir/
Gambar 1
Gambar 2
Kalau sudah selesai jangan lupa simpan dengan cara klik esc di kybord kmudian wq
8. cd /etc/skel = untuk menambah Maildir sebelum kit membuat user baru
Maildirmake Maildir = untuk membuat direktori Maildir
Setelah Maildir telah di tambahkan, buatlah user baru
Lihatlah gambar dibawah ini…
9. setelah itu tambahken kembali di http.conf yang berada di apache2 seperti gambar di bawah ini…
Kalau sudah selesai jangan lupa simpan dengan cara klik esc di kybord kmudian wq
10. kemudian cd /etc/squirrelmail
Setelah berada dalam squirrelmail # vim apache2.conf
11. Tambahkan (#) di depan Alis /squirrelmai /usr/share/squirrelmai
Dibawah Alis /squirrelmai /usr/share/squirrelmai tambahkan “ Alias /mail /usr/share/squirrelmail” ,, sesuai dengan documentroot yang kita buat untuk mail. Jangan lupa simpak kembali.
12. Setelah selesai jangan lupa restart paket postfx kita
13. untuk mengetes mail yang kita konfigurasi kita harus mencoba mengirim pesan
Telnet localhost 25 = untuk mengirim pesan
Telnet localhost 110 = untuk menerima pesan
Gambar 1
Keterangan gambar1
Mail from: nahdyah1 = karena kita menirim dari user nahdyah
Rcpt to: axhos1 = karena yang akan menerima pesan adalah user axhos
Data = untuk mengisi data yang akan kita kirim
Setelah mengetik isi pesan jangan lupa beri tanda titik (.)
Gambar 2
Keterangan gambar 2
User axhos1 = karena kita ingin mebuka pesan yang ada dalam user axhos
Pass = isilah sesuai password kita agar dapa login di axhos1
List = untuk melihat pesan yang ingin kita buka
Retr = untuk mebuka pesan yang ingin kit abaca
14. w3m mail.nahdyah.org = cara kedua untuk mengirim dan menerima pesan/mail

0 komentar:

Posting Komentar